MOHON MENCANTUMKAN NAMA, ALAMAT & NOMOR TELEPON, UNTUK MEMPERMUDAH FOLLOW UP

Jumat, Mei 30, 2008

Apa yang dimaksud Twin Air Spin ?

Konsumen : Apa yang dimaksud dengan Twin Air Spin ? Apakah hal ini tidak merusak pakaian ?
Sanken : Twin Air Spin terdapat di Mesin Cuci Full Auto serie Eglantine yang menghasilkan pengeringan yang tinggi karena putaran spin mencapai 700 rpm dan ditambahkan dua ventilasi di pintu yang mampu mengalirkan udara luar yang sangat membantu pakaian lebih kering (atau lebih cepat kering untuk kekeringan yang sama pada mesin cuci di kelasnya. Fitur ini dihadirkan untuk melengkapi kehebatan mencuci yanghemat air sehingga sangat dibutuhkan konsumen.

Sanken Hadir di Pulau BATAM

Kehadiran Sanken di Pulau Batam sudah mendapatkan tempat di hati konsumen melalui mitra dengan SUPER STAR ELECTRONIC. Dan wujud dukungan ini Sanken mengadakan malam ramah tamah dengan mitra toko-toko yang ada di Pulau Batam pada tanggal 30 Mei 2008, di Hotel Novotel Batam. Acara di isi dengan pengenalan produk unggulan Sanken seperti Supercom Stainless Steel SJ 1998 SP, Mesin Cuci Super Spin Dry, KOmpor Gas dengan Teknologi Whirljet yang hemat 30% gas, Micro Sistem yang dahsyat dengan fasilitas memory card dan USB player dan lainnya. Kasdi Cheung sebagai Branch Manager Sanken Pekanbaru sangat mendukung kemitraan ini dan berharap dapat memperbesar market share Sanken di wilayah Riau.


Bagi mereka yang ingin menggunakan produk Sanken di Pulau Batam tidak ragu lagi karena layanan after sales service nya telah disiapkan dengan baik, seperti yang diungkap oleh Bp. Cak Ek dari Super Star Electronic. Dan tentunya seiring waktu layanan ini pun akan terus diperbesar dan dikembangkan.

Selamat dan sukses buat Sanken

Kamis, Mei 29, 2008

Iklan Mesin Cuci Sanken Di Media Cetak

Iklan Mesin Cuci Sanken 1 Tabung (Full Automatic) " Eglantine Series"


  • KOMPAS : 30 Mei 2008 dan 27 Juni 2008
  • Media Indonesia : 31 Mei 2008 dan 28 Juni 2008
  • Sinar Harapan : 1 Juni 2008 dan 29 Juni 2008
  • Kontan : 2 Juni 2008 dan 30 Juni 2008
  • WARTA KOTA : 3 Juni 2008 dan 1 Juli 2008

Pastikan Anda membacanya !!!

Keterangan lebih lanjut, hubungi :

Call Center Sanken : 021-6626487 atau 021-66691234 atau sms 08121383383

Sanken Ternyata Luar Biasa

Pengalaman pertama menggunakan Sanken.

Berikut ini adalah pengakuan salah satu konsumen Sanken pengguna mesin cuci 2 tabung dengan team Customer Care Sanken :

"Produk Sanken yang pertama kali saya gunakan adalah mesin cuci top loading type SAW-2150. Awalnya saya tidak terlalu yakin kalau produk mesin cuci ini bagus, sampai saat ini sudah hampir 4 tahun lebih mesin cuci tersebut masih berfungsi baik, walaupun pernah juga minta diservice karena airnya tidak mau masuk kedalam tabung, dan ternyata memang saringan air masuknya tersumbat karena banyak lumut."

"Hebatnya mesin cuci ini biasa digunakan untuk mencuci pakaian dalam jumlah cucian yang banyak tapi tetap ok. Pernah sekali waktu saya mencuci boneka anak saya dan sepatu olahraga saya dengan mesin cuci Sanken, saya sangat heran kok.. bisa yaa..???? "

"Hebat sekali mesin cuci Sanken, ternyata bisa untuk keperluan mencuci selain pakaian. Pengalaman ini saya ceritakan juga kesaudara dan tema-teman saya, mereka sangat penasaran mendengarnya. Tapi saya ingin memberi saran buat Sanken, kalau bisa layanan servicenya diperhatikan, karena saya pernah melaporkan keluhan tapi lama sekali teknisinya datang kerumah, kalau bisa kedepan pelayanannya bisa lebih cepat lagi. Terima kasih ! "

Yanti
Jl. Bumi indah no. 33
kebon Jeruk , Jak-Bar

Rabu, Mei 28, 2008

Sanken Berhadiah di Carrefour

Periode : 21 Mei - 31 Juni 2008

  • Beli Mesin cuci satu tabung (full auto), QWS 865 ... BONUS 2 bungkus Rinso @ 2 Kg
  • Beli Water Dispenser 3 kran dengan lemari pendingin, HWD 950 .... BONUS Aqua Galon plus Isinya.
  • Beli AC 1 PK, EMP 30 SQ dengan plasma matrix .... BONUS Voucher Discount Rp 200.000
  • Beli Mesin cuci dua tabung, TW 7178 .... BONUS 1 bungkus Rinso @ 2 kg

    Keterangan lebih lanjut, hubungi :
    Call Center Sanken
    021-6626487 atau 021-66691234 atau sms 08121383383

Zepro 2 tahun bagi Audio Video Sanken di Carrefour

Periode : 19 Mei s/d 8 Juni 2008
Zero Promotion (bunga nol persen) untuk jangka waktu 2 tahun (kartu kredit BCA)
Untuk semua produk Sanken jenis Audio Video dengan nilai di atas Rp 500.000

Keterangan lebih lanjut ... hubungi Call Center
021-6626487 atau 021-66691234 atau SMS ; 08121383383

Water Saving Washing Machine


Sanken mengeluarkan produk yang sangat pas buat pemakai saat ini yaitu seri Eglantine, mesin cuci satu tabung (full auto). Mesin cuci dengan program Water Recycle dapat menggunakan air setelah bilas untuk digunakan lagi dan juga dapat untuk mencuci pakaian yang tipis (sutera atau wool). Keuntungan ini sangat berharga untuk Anda dalam menghemat pengeluaran rumah tangga.
Selain itu mesin cuci Sanken ini dapat menghemat lagi bila Anda hanya membutuhkan program cuci saja atau bilas saja atau pengeringan saja. Keinginan tersebut dapat dilakukan mesin cuci seri eglantine. Untuk musin kemarau, Anda merasa hanya cukup mencuci di mesin cuci dan pengeringan dapat dilakukan dengan menjemur, atau bila pakaian yang tidak beitu kotor seperti pakian pesta atau pakaian tipis (hanya kena debu saja), maka Anda hanya perlu membilasnya saja. Ataupun bila Anda merasa mencuci dengan tangan jauh lebih baik, maka Anda dapat mengeringkannya di mesin cuci untuk waktu yang lebih cepat. Tentunya semua itu memberi hemat waktu, listrik dan tenaga.
Dengan dukungan teknologi 3 Dimention Water Fall, hasil cucian jauh lebih bersih dengan sirkulasi air yang dapat meratakan deterjen dan membantu melepaskan noda pakaian
Dan tak perlu diragukan lagi dengan mesin cuci Sanken yang hemat dan hasil cuciannya jauh lebih bersih, terbukti dengan Xtor Plus yang mampu menciptakan arus air yang dahsyat sehingga mampu melepaskan kotoran dan noda pada pakaian.

AWS 789 F ini dapat mengeringkan lebih kering dengan Twin Air Spin dengan memanfaat ventilasi pada tutup mesin cuci.
Bagi mereka yang tak banyak tahu tentang seberapa banyak deterjen yang digunakan, AWS 789 F ini memberi petunjuk banyaknya deterjen mengikuti banyaknya level air. Kondisi sangat membantu Anda untuk memperoleh hasil cucian yang efisien.
Selain itu mesin cuci ini aman, karena mesin akan off otomatis dan komponen elektrik dilapisi silicon
Spesifikasi Teknis :
Kapasitas Cuci : 8 kg
Tegangan Listrik : 220 V/50 Hz
Daya Listrik : 325 Watt
Dimensi Unit : 523 x 523 x 892 (P x L x T)

Sanken ... ada dimana ?

Jakarta
Jl. Pluit Raya No. 19 Blok B 10 - 12, Pluit - Jakarta Utara
Telp : (021) 6626480
Fax : (021) 6626484


Bandung
Jl. Babakan Ciparay No.187 Bandung
Telp : (022) 6037775
Fax : (022) 6034698

Yogyakarta
Jl. Imogiri Barat Km.5 No.162 Yogyakarta
Telp : (0274) 370756
Fax : (0274) 384307

Lampung
Jl. Hayam Wuruk 38, Kedamaian, Bandar lampung
Telp : (0721) 7566888
Fax : (0721) 266849

Palembang
Jl. Residen Abdul Rozak. Komp. Markas Futsal No. 41-6

Rt45/09 Bukit Sangkal Palembang
Telp : (0711) 7321788,7321799
Fax : (0711) 721148

Pekanbaru
Jl. Soekarno Hatta Atas 1 H -I (dulu Jl. Arengka), Pekanbaru
Telp :(0761)572121, 7725500 Fax :(0761)572121

Surabaya
Komp. Pergudangan Sarimulya blok B-IV

Jl. MArgo Mulyo No. 44 Surabaya
Telp : (031) 7499744
Fax : (031) 7499743


Semarang
Jl. WR Supratman No.47 Simugan, Manyaran, Semarang Barat
Telp : (024) 7620196Fax : (024) 7622186

Makasar
Jl. Tanjung Bunga, RUKAN Gajah Mada No. 31-32. Makasar
Telp : (0411) 8113550 - 51
Fax : (0411) 8113957

Pontianak
Jl. Dr. Wahidin No.88 Pontianak
Telp : (02561) 765626
Fax : (0561) 765626,7097500

Bali
Jl. Soka No.30C Denpasar 80114
Telp : (0361) 467061
Fax : (0361) 467142

Samarinda
Jl. Ir. H. Juanda No.291 RT.20 Air Putih- Samarinda Ulu Kalimantan Timur 75124
Telp : (0541) 761390, 761391
Fax : (0541) 761391

Banjarmasin
Jl. Beruntung No.35 Banjarmasin
Telp : (0511) 3256660, 3258156
Fax : (0511) 3258156

Manado
Jl.Daan Mogot No. 62 Manado
Telp : (0431) 863034
Fax : (0431) 864354

Medan
Jl. Cirebon no. 127 Blok BH 87

MEDAN
Telp : (061) 41464018
Fax : (061) 77804187

Kamis, Mei 22, 2008

Sanken Micro System



Kecil Bentuknya.....

Dahsyat suaranya...!!!!


Siapa bilang harus menggunakan perangkat yang serba besar untuk menciptakan suara dengan kualitas seperti layaknya di dalam bioskop?
Di era serba digital saat ini, hal tersebut bisa diupayakan lewat hadirnya perangkat microhifi yang mungil namun mengusung teknologi terkini dan bersifat multifungsi.

Beragam perangkat pun bisa didukung dalam satu perangkat yang berukuran micro. Meski ukurannya kecil, fitur dan kualitas suara yang dihasilkannya bisa menjadi taruhan untuk dibandingkan.

Tengok saja perangkat Micro System DVD dari Sanken. Menyatukan fungsi dvd player yang dapat memainkan semua jenis keping cakram seperti CD,VCD, SVCD, MP3, JPEG dan DVD, perangkat ini juga dilengkapi radio AM/FM Digital, koneksi USB, dan Memory Card (MS/MMC/SD). Dengan demikian, koleksi lagu yang tersimpan di dalam flash disk ataupun hasil bidikan dari kamera digital pun bisa langsung dinikmati lewat layar televisi.

Kenyamanan telinga
Perangkat berukuran micro dengan desain minimalis yang elegan ini pun mampu mengusung kebutuhan audio-video yang yang sangat lengkap mulai nada-nada tinggi (treble), medium (middle), rendah (woofer) hingga sangat rendah (subwoofer) sekalipun mampu direproduksi oleh micro system ini. Pasalnya, Micro System DVD ini memiliki audio system 2.1, maksudnya memiliki kanal 2 box speaker (masing-masing kanan dan kiri) dan dilengkapi dengan 1 box subwoofer yang mampu menghantarkan gelegar nada-nada sangat rendah (subwoofer).

Lagipula, efek surround sound yang dihasilkan bisa dirasakan dengan maksimal berkat besarnya suara (PMPO) yang dihasilkan, yaitu antara 3.800 watt. Sementara itu, demi mendukung kebutuhan untuk menciptakan ruang home-theater pribadi, Micro System DVD juga dilengkapi dengan beragam fasilitas video. Di antaranya adalah Video Composite, S-Video, Video Component output.

Di mana dengan menggunakan fasilitas Video Component, gambar yang dihasilkan bisa lebih jernih sehingga memberi kenyamanan lebih bagi mata.

Di sisi lain, kenikmatan mendengarkan berbagai genre musik juga akan semakin maksimal berkat tersedianya lima jenis equaliser, yaitu normal, rock, jazz, hall, dan classic. Masing-masing jenis equaliser tersebut akan menonjolkan suara instrumen tertentu sesuai dengan ciri khas dari masing-masing genre, misalnya suara treble yang akan terdengar lebih maksimal jika menggunakan fitur equaliser jazz.

Tersedianya microphone untuk karaoke juga menjadikannya berada di posisi depan sebagai solusi tepat untuk menciptakan sarana hiburan pribadi di rumah. Ditambah lagi, selain memberi solusi perangkat audio-video yang lengkap, Micro System DVD juga dapat dimanfaatkan sebagai speaker aktif untuk player, komputer maupun televisi.

Keuntungan lain yang bisa didapat dari si mungil ini, tak perlu merogoh kocek terlalu dalam untuk bisa menikmati seluruh fitur dan fasilitas yang diberikannya. Hanya membutuhkan daya listrik sebesar 80-85 watt, perangkat ini dipasarkan dengan harga di bawah Rp 1.5 juta. Terdapat dua jenis varian yang bisa dipilih, SOD 633 UMS berwarna putih dan SOD 622 UMS dengan warna hitam.

Di sisi lain, adanya dukungan layanan purnajual yang baik juga memberi kenyamanan dan keamanan menggunakan produk, yang tersebar di seluruh Indonesia.



Dimensi :